Cara Input Penerimaan Penjualan dan Pemotongan PPh 23 di Accurate 5 dan Online
Cara input penerimaan penjualan dan pemotongan pph 23 di accurate 5 dan accurate online merupakan tahapan pelunasan tagihan atas invoice yang diserahkan kepada pelanggan. Pembuatan invoice dan faktur pajak memungkinkan entitas mengintegrasikan data laporan keuangan berdasarkan kesepakatan bersama.
Langkah-langkah input bukti potong pph pasal 23 atas transaksi penjualan dan pembelian mengakibatkan entitas dapat mempertanggungjawabkan segala pencatatan bisnis. Pelanggan akan memberikan bukti potong yang telah dilaporkan kepada dirjen pajak untuk pelunasan sisa tagihan pembayaran kepada perusahaannya.
Cara membuat transaksi dikenakan pph pasal 23 pada invoice harus segera dilaksanakan agar entitas tidak mengalami pemeriksaan pajak. Setiap transaksi di perusahaan harus mendapatkan otorisasi dari pejabat perusahaan yang berwenang menyelenggarakan transaksi berdasarkan kebijakan fiskal yang diterbitkannya.
Apa itu Accurate 5 dan Accurate Online
Cara input penerimaan penjualan dan pemotongan pph pasal 23 di accurate 5 dan accurate online mewajibkan entitas memelihara kegiatan pencatatan bisnis yang disesuaikan perkembangan perusahaan. Perusahaan besar akan memakai program komputer akuntansi berbasis web untuk memudahkan kegiatan pencatatannya.
Apa itu accurate 5? Pengertian accurate 5 adalah program komputer yang diperuntukkan mencatat segala transaksi yang berkaitan dengan penjualan, pembelian, aktiva dan kegiatan produksi. Karyawan atau user adalah seseorang yang diperkenankan menyeleggarakan kegiatan input data sesuai dengan kepercayaannya.
Apa itu accurate online? Pengertian accurate online adalah program komputer akuntansi berbasis web yang diperuntukkan bagi perusahaan berskala besar. Kantor cabang, kantor agen dan kantor pusat merupakan produk utama agar entitas dapat memperbesar perolehan laba dan rugi diwaktu berjalan.
Baca Juga: Cara Payroll di Accurate Online
Pengertian Penerimaan Penjualan
Pengertian penerimaan penjualan di accurate adalah transaksi pembayaran invoice yang telah diterbitkan kepada pelanggan. Pelanggan akan menyerahkan bukti transfer yang dapat dilakukan rekonsiliasi berdasarkan rekening koran. Kebersamaan proses pencatatan akan mempermudah administrasinya.
Pembayaran invoice di accurate tidak sesuai dengan nominal tagihan mengakibatkan entitas dapat meminta sisa pelunasan atau meminta bukti transfernya. Invoice adalah dokumen tagihan resmi yang dikeluarkan sebagai akibat penyerahan barang dan jasa sesuai dengan periode diselenggarakannya transaksi.
Contoh invoice dipotong pph 23 dapat dilihat dari nominal pembayarannya. Tarif pajak penghasilan pasal 23 adalah 15% dan 2% disesuaikan dengan objek pajak. Wajib pajak harus menerima alasan bagi entitas yang ingin melaporkan segala proses pencatatan untuk mempermudah penerapan siklus akuntansinya.
Baca Juga: Cara Membeli Lisensi Accurate Desktop 5
Contoh Invoice Dikenakan PPh Pasal 23
Contoh invoice dkenakan pph pasal 23 harus memberitahu kepada perusahaan penerbit invoice atau penjual. Penjual berhak menolak pemberitan bukti potong apabila tidak sesuai dengan dasar pengenaan pajak. Kemudahan dalam membuat bukti potong melalui aplikasi e-bupot mempermudah penerapan siklus akuntansinya.
Cara input penerimaan penjualan dan pemotongan pph 23 di accurate 5 dan accurate online bertujuan agar entitas dapat mengatribusikan kebutuhan pelunasan tagihan. Pembayaran invoice dari pelanggan akan diberikan bukti transfer apabila dibayar melalui bank atau setoran kas apabila dilakukan pembayaran tunai.
Contoh invoice dikenakan pph pasal 23 memiliki ciri-ciri pelunasan invoice tidak sesuai nominal yang diterbitkan. Bagi perusahaan, penerbitan invoice harus disertai pemungutan pajak pertambahan nilai agar dapat meningkatkan kualitas penyerahan informasi pembayaran tagihan kepada para pemegang sahamnya.
Baca Juga: Download Accurate Online
Cara Input Pembayaran Invoice dan Pemotongan PPh 23 di Accurate
Cara input pembayaran invoice disertai pemotongan pph pasal 23 di accurate akan mempermudah pelaporan pajak dan penentuan masa jatuh tempo. Bagi pelanggan yang memotong pph 23 tetapi tidak menyertakan bukti potong maka penjual tetap akan memperhitungkan tagihan yang belum dilunasinya.
- Masuk ke Accurate 5 Enterprise
- Login menggunakan akun staff pajak atau staff finance
- Cek mutasi bank atau penerimaan bukti kas kecil
- Masuk ke menu Penerimaan Penjualan
- Pilih baru
- Centang invoice yang dilunasi pelanggan
- Klik kanan pada invoice maka akan muncul pph pasal 23
- Isilah tarif pph dan terimalah bukti potongnya
- Pilih cetak bukti pelunasan
- Lihat jurnal pencatatannya
Baca Juga: Perbedaan Accurate Online dan Accurate Online Private Cloud
Demikian cara input penerimaan penjualan dan pemotongan pph 23 di accurate 5 dan accurate online sesuai prinsip standar akuntansi. Setiap perusahaan diperkenankan menyesuaikan informasi keuangan berdasarkan kontribusi antara kegiatan penjualan, pembelian, produksi dan arus kas investasinya.
0 Response to "Cara Input Penerimaan Penjualan dan Pemotongan PPh 23 di Accurate 5 dan Online"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi