Cara Ekspor Import PPn Accurate 5 ke E-Faktur Pajak Pertambahan Nilai
Cara ekspor import ppn accurate 5 ke e-faktur pajak pertambahan nilai diperuntukkan bagi wajib pajak yang menyelenggarakan kegiatan pembukuan. Input nomor seri faktur pajak di accurate diperlukan karena entitas harus menyelenggarakan kegiatan pencatatan atas setiap aktivitas bisnis yang dijalankannya.
Langkah-langkah import ekspor ppn dari accurate online ke e-faktur bertujuan agar proses input faktur pajak masukan dan keluaran dapat melaporkan ppn yang kurang bayar. Fitur yang digunakan untuk melihat barang dan jasa adalah menu persediaan dan menu buku besar pembantu persediaan barang dagang.
Cara input kode pajak dan nomor seri faktur pajak di accurate berguna sebagai sarana mengklasifikasikan transaksi yang memerlukan pemungutan pajak. Software accurate merupakan aplikasi akuntansi yang bertujuan melaporkan seluruh aktivitas perdagangan barang dan jasa sesuai konsep akuntansi berterima umum.
Cara Input Kode Pajak dan Nomor Seri Faktur Pajak di Accurate
Cara input kode pajak dan nomor seri faktur pajak di accurate akan membantu proses memasukkan data faktur pajak keluaran. Faktur pajak adalah bukti perusahaan telah memungut pajak pertambahan nilai atas transaksi penyerahan barang kena pajak dari gudang penjual menuju ke gudang pembeli dengan termin pembayaran yang disepakati.
Cara memasukkan nomor seri faktur pajak di accurate dapat diperoleh perusahaan melalui aplikasi e-nofa. Seluruh proses pencatatan dan pengalokasikan dasar pengenaan pajak penjualan dapat dipotongkan ppn pasal 23 dan ppn. PPh pasal 23 dikenakan atas transaksi maklon atau pembayaran sewa selain tanah dan bangunan.
Cara mengentri kode pajak dan nomor seri faktur pajak di accurate online dan dekstop merupakan tindakan akuntan input data faktur pajak. Proses memasukkan data faktur pajak berisikan informasi tentang lawan transaksi, npwp, barang dan jasa kena pajak dan nilai transaksi. Adapun cara memasukkan NSFP di Accurate adalah
- Masuk ke aplikasi accurate
- Login dengan user admin
- Dilanjutkan dengan memilih menu Daftar > Daftar Lain > Nomor Pajak
- Masukkan NSFP yang didapatkan dari aplikasi E-Nofa
- Aktifkan Kode pajak untuk setiap pelanggan dan pemasok barang kena pajak
Baca Juga: Contoh Soal Saham Treasury dan Pembahasannya
Cara Import PPn dari Accurate 5 ke E-Faktur Pajak
Cara import ppn dari accurate 5 ke e-faktur pajak pertambahan nilai merupakan proses membuat file csv untuk keperluan pelaporan pajak penjualan. Transaksi pengeluaran kas dan penerimaan kas menjadi dasar bagi wajib pajak melaporkan segala aktivitas yang berkaitan dengan pelaksanaan proses pembukuan.
Bagaimana cara import ppn dari accurate 5 ke e-faktur ppn diperuntukkan bagi entitas yang ingin menjalankan kegiatan operasional. Menu e-faktur accurate berguna untuk mengklasifikasikan transaksi yang memerlukan pemungutan pajak penghasilan dan transaksi impor bahan baku dari luar negeri oleh perusahaan.
Cara import ppn di accurate 5 diawali dengan permintaan nomor seri faktur pajak oleh pengusaha kena pajak. Kode pajak harus diatur terlebih dahulu untuk memulai penggunaan aplikasi accurate. Adapun langkah-langkah membuat file csv untuk ekspor pajak keluaran ke aplikasi e-faktur pajak sebagai berikut:
- Masuk ke aplikasi accurate
- Pilih menu preference dan isilah bahasa indonesia
- Pilih menu pelanggan dan aktifkan kode pajaknya
- Isilah faktur penjualan dan faktur pembelian di accurate
- Pergi ke menu E-Faktur
- Centang pajak keluaran dan pajak masukkan yang diinginkan
- Klik tombol ekport lawan transaksi dan eksport pajak keluaran
- Simpan di komputer kalian
Baca Juga: Kenapa Tidak Bisa Import Ekspor PPn di Accurate dan Myob
Cara Ekspor File CSV Pajak Keluaran dan Pajak Masukan di E-Faktur
Cara ekspor file csv pajak keluaran dan pajak masukkan di e-faktur akan memudahkan proses input data faktur pajak. Wajib pajak badan berkewajiban menjalankan aktivitas pembukuan atas seluruh transaksi penjualan dan pembelian. NPWP harus dibuat sebagai bukti pelaporan spt masa dan spt tahunan badan.
Bagaimana cara ekspor ppn dari accurate ke e-faktur pajak diawali dengan memilih faktur pajak keluaran yang ingin di upload. Proses upload faktur pajak memerlukan sertifikat digital yang dikeluarkan dirjen pajak. Sertifikat digital memuat informasi tentang nama penerbit faktur pajak tersebut.
Cara ekspor impor ppn dari accurate 5 ke e-faktur pajak pertambahan nilai merupakan aktivitas pembuatan file csv untuk memudahkan proses input data faktur pajak. Akuntan bertugas membuat faktur pajak sebagai sarana memotong dan menyetorkan ppn dari lawan transaksi. Adapun langkah-langkah ekspor file csv ke efaktur adalah
- Masuk ke dabatase aplikasi e-faktur
- Masuk sebagai administrator
- Pilih menu faktur pajak keluaran
- Pilih menu ekspor pajak
- Klik menu upload dan cari file csv yang telah dibuat di accurate
- Klik tombol impor
Baca Juga: Cara Input Saldo Awal Penyusutan di Accurate
Demikian cara ekspor import ppn accurate 5 ke e-faktur pajak pertambahan nilai dalam proses pembuatan pajak keluaran dan pajak masukkan. Agar perusahaan dapat menghitung pajak yang kurang bayar, perlu dibandingkan antara pajak penjualan dan pajak pembelian atas barang yang diserahkan di daerah pabean.
0 Response to "Cara Ekspor Import PPn Accurate 5 ke E-Faktur Pajak Pertambahan Nilai"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi