Cara Menentukan Harga Perolehan Aset Tetap Berwujud
Cara menentukan harga perolehan aset tetap berwujud dan tidak berwujud berperan sebagai alat menentukan beban penyusutan dan umur manfaat. Bagaimana pencatatan aktiva tetap pada saat perolehannya bergantung pada metode pembayaran kredit atau tunai yang disepakati lawan transaksi.
Contoh soal penyusutan aktiva tetap metode saldo menurun dan jumlah angka tahun harus terlebih dahulu menghitung biaya perolehan. Nilai aset tetap yang tercantum pada laporan keuangan senilai harga pembelian dan pengorbanan untuk menyiapkan aset untuk dapat menghasilkan pendapatan selama periode berjalan.
Kriteria agar suatu barang dapat digolongkan menjadi aktiva tetap adalah dipergunakan untuk kegiatan operasional dan tidak untuk diperdagangkan serta bernilai material. Mengapa rumah dalam perusahaan properti bukan merupakan aset tetap karena entitas memperoleh pendapatan dari penjualan barang tersebut.
Jenis-Jenis Penggolongan Aktiva Tetap Menurut Pajak
Penggolongan aktiva tetap menurut pajak dibagi berdasarkan umur manfaat penggunaan aset. Tabel umur manfaat aset pemerintah daerah dan pemerintah pusat akan memiliki kesamaan dengan perusahaan manufaktur, perusahaan jasa dan perusahaan dagang ketika ingin membebankan biaya fiskalnya.
Aset tetap memiliki arti penting bagi perusahaan manufaktur karena dipergunakan untuk menghasilkan pendapatan selama periode berjalan. Biaya pemeliharaan atau reparasi rutin menjadi beban operasional yang harus ditanggung selama mesin, bangunan, kendaraan dipergunakan untuk menghasilkan pendapatan.
Jenis-jenis penggolongan aset tetap menurut akuntansi perpajakan dapat dipertimbangkan untuk menghindari pajak tangguhan. Pajak tangguhan adalah pembayaran pajak yang terutang tetapi terjadi penundaan karena perbedaan waktu pencatatan dan pengakuan sesuai kebijakan akuntansi di perusahaan.
Baca Juga: Contoh Soal Obligasi Premium dan Diskonto
Contoh Soal Penentuan Biaya Perolehan Aktiva Tetap Berwujud
Contoh soal penentuan biaya perolehan aktiva tetap berwujud perlu mempertimbangkan kas yang dibayarkan pada saat perjanjian jualbeli barang. Akuntansi tidak diperkenankan mengakui biaya pergantian harga pasar selama telah dilakukan penyusutan kecuali entitas melakukan revaluasi aktiva tetap.
Contoh soal dan jawaban penentuan biaya perolehan didukung dengan bukti pengeluaran kas dan faktur pajak masukan. Aset tetap harus dicatat sesuai harga perolehannya. Nilai wajar pada saat pembayaran tagihan akan menentukan beban penyusutan yang ditanggung entitas selama periode berjalan.
Contoh kasus perhitungan biaya perolehan terjadi pada PT Masraffi yang membeli komputer sebagai aktiva tetap seharga Rp 4.400.000 termasuk ppn. Biaya program windows original seharga Rp 50.000. Buatlah jurnal pencatatan pada saat pengakuan biaya perolehan dan beban penyusutan komputer tersebut?
Baca Juga: Contoh Kurva Penawaran dan Kurva Permintaan dalam Manajemen
Ayat Jurnal Mencatat Pembelian Aktiva Secara Tunai
Ayat jurnal mencatat pembelian aktiva secara tunai dan kredit perlu dilakukan agar entitas dapat mengetahui metode pembayarannya. Pembelian kredit akan mengakibatkan entitas menanggung sejumlah beban bunga dan pokok bunga selama pembayaran angsuran yang mengakibatkan kas berkurang.
Bagaimana cara mencatat perolehan aset tetap dan contohnya dapat dilaksanakan guna mencegah terjadinya kehilangan aset untuk otorisasi. Yang tidak termasuk harga perolehan adalah biaya asuransi dan pengiriman barang. Jenis aset yang dapat disusutkan adalah yang tidak memiliki substansi komersial.
Cara menghitung biaya perolehan dan beban penyusutan akan menentukan tingkat pertanggungjawaban asersi manajemen. Asersi manajemen adalah proses pengakuan sebuah transaksi dalam laporan keuangan untuk membuat sebuah akun. Adapun perhitungan biaya perolehan komputer sebagai berikut:
Keterangan | Jumlah |
Harga Beli | Rp 4.000.000 |
Biaya Software | Rp 50.000 |
Harga Perolehan | Rp 4.050.000 |
Baca Juga: Contoh Kertas Kerja Pemeriksaan Aktiva Tetap
Demikian cara menentukan harga perolehan aset tetap berwujud dan tidak berwujud dalam akuntansi keuangan. Kriteria suatu barang agar dapat diakui sebagai aktiva tetap adalah memiliki nilai material dan tidak diperdagangkan. Aktiva lancar dan aktiva tetap menjadi bagian dari harta perusahaan di laporan keuangan.
0 Response to "Cara Menentukan Harga Perolehan Aset Tetap Berwujud"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi