Contoh Soal Pembentukan Persekutuan Metode Goodwill dan Bonus
Contoh soal pembentukan persekutuan metode goodwill dan bonus akuntansi keuangan lanjutan dapat dilakukan untuk mengerjakan soal essay dan pilihan ganda. Masuknya sekutu dalam persekutuan mengharuskan perusahaan melakukan perubahan akta pendirian yang sebelumnya telah diterbitkan.
Contoh soal dan jawaban masuknya anggota sekutu baru diwajibkan terutama bagi entitas yang melaksanakan kegiatan produksi. Karakteristik firma yang memiliki usia terbatas disebut limited life. Limited life artinya perusahaan akan dibubarkan ketika terdapat perubahan dalam akta pendiriannya.
Masalah apa yang timbul dari perubahan pemilikan persekutuan berkaitan dengan persentase keuntungan dalam membagikan laba rugi. Tujuan firma didirikan adalah memproduksi produk baru yang dapat digunakan untuk mencapai targer penjualan yang telah ditetapkan oleh sekutu aktif dan sekutu pasif.
Metode Goodwill dan Metode Bonus Pembentukan Persekutuan
Metode goodwill dan metode bonus dalam pembentukan persekutuan akan melibatkan perubahan dalam laporan posisi keuangan. Masuknya anggota baru dalam persekutuan hendaknya diatur tentang kas dan setara kas yang telah disetorkan dan bagaimana cara pembagian laba rugi persekutuan yang akan dilakukan.
Perbedaan metode goodwill dan metode bonus pembentukan dan pembubaran persekutuan dapat dilakukan untuk mempercepat penerapan sistem pengendalian internal. Keuntungan dan kerugian akibat kegiatan produksi akan dibebankan ke masing-masing sekutu sampai harta milik pribadinya bahkan ketika terjadi likuidasi.
Pengertian persekutuan menurut para ahli adalah proses kerjasama membangun sebuah kegiatan produksi dengan mengeluarkan ide produk baru agar konsumen tertarik melakukan pembelian. Pada saat pembentukan partnership aset yang diinvestasikan masing-masing sekutu dicatat sebagai modal tahun berjalan.
Baca Juga: Jurnal Pembalik dari Penyesuaian Akhir Periode
Contoh Soal dan Jawaban Pembentukan Persekutuan
Contoh soal dan jawaban pembentukan persekutuan dapat dilakukan untuk menghindari koreksi fiskal. Masing-masing sekutu yang menyetorkan kas dan setara kas dapat dicatat sesuai dengan jumlah setoran bergantung pada kemampuan lebih yang dimiliki sekutu tersebut untuk memperoleh goodwill.
Masuknya anggota sekutu baru dalam persekutuan dapat memberikan tambahan modal berupa kas dan aktiva non kas. Sekutu yang menyetorkan aktiva non kas seperti kendaraan dan bangunan akan dijadikan sebagai tambahan kekayaan perusahaan sebagai investasi jangka panjang.
Contoh soal pembentukan persekutuan terjadi pada PT Masraffi yang akan didirikan oleh arka, bryan dan citra dengan modal awal sebesar Rp 5.000.000, Rp 6.000.000 dan Rp 7.000.000. Apabila modal awal masing-masing sekutu diakui sebesar Rp 6.000.000. Bagaimana jurnal masuknya anggota sekutu baru?
Baca Juga: Metode Penghapusan Piutang Dagang dan Contohnya
Jurnal Masuknya Anggota Sekutu Baru
Jurnal masuknya anggota sekutu baru dalam persekutuan bergantung pada jenis aktiva atau kekayaan apa yang diserahkan ke perusahaan. Bagaimana proses perubahan pemilikan dalam persekutuan dapat dilakukan dengan menggunakan akta pendirian dan perjanjian kerjasama yang telah disepakati sekutu.
Masuknya anggota sekutu baru dapat menggunakan metode bonus dan metode goodwill. Perbedaan metode goodwill dan metode bonus adalah pengakuan modal yang telah disetorkan dan dicatat oleh perusahaan sebagai tambahan kekayaan yang telah diinvestasikan masing-masing sekutu.
Pembentukan persekutuan dapat dilakukan dengan menerbitkan buku baru atau menggunakan buku lama. Pada saat pembentukan partnership aset yang diinvestasikan masing-masing sekutu akan dicatat sebagai modal awal sekutu tersebut. Adapun jurnal pembentukan persekutuan metode goodwill adalah
Tanggal | Keterangan | Debit | Kredit |
05/12/2021 | Kas | Rp 18.000.000 | |
Goodwill | Rp - | ||
Modal Ali | Rp 6.000.000 | ||
Modal Bambang | Rp 6.000.000 | ||
Modal Candra | Rp 6.000.000 |
Baca Juga: Penggabungan Usaha Metode Pooling of Interest
Demikian contoh soal pembentukan persekutuan metode goodwill dan bonus akuntansi keuangan lanjutan. Materi persekutuan berupa masuknya anggota sekutu baru, likuidasi persekutuan dan keluarnya anggota sekutu lama karena permasalahan yang harus dihadapinya.
0 Response to "Contoh Soal Pembentukan Persekutuan Metode Goodwill dan Bonus"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi