Contoh Soal Audit Pemeriksaan Rekonsiliasi Bank

Konten [Tampil]

Contoh soal audit pemerikaan rekonsiliasi bank menjadi keharusan perusahaan agar dapat mempertanggungjawabkan dana yang ada di rekening giro perusahaan. Saldo rekening giro bank yang ada dilaporan posisi keuangan merupakan saldo bank hasil rekonsiliasi per periode yang dilakukan perusahaan.

Kesalahan pencatatan dalam rekonsiliasi bank terjadi karena terdapat perbedaan dalam waktu pencatatan dan kesalahan pencatatan yang dilakukan entitas atau pihak perbankan. Proses rekonsiliasi bank hendaknya dilakukan oleh seseorang yang tidak terlibat dalam transaksi pengeluaran kas dan penerimaan kas.

Contoh soal pemeriksaan kas dan setara kas terdiri dari kas kecil dan rekonsiliasi bank. Tujuan audit kas dan setara kas adalah mengetahui jumlah kas yang sebenarnya ada dan kegunaan kas untuk proses pembayaran transaksi di perusahaan. Proses membandingkan saldo bank dan perusahaan disebut rekonsiliasi bank.

Contoh Soal Audit Pemeriksaan Rekonsiliasi Bank


Penyebab Perbedaan Saldo Bank dan Saldo Kas Perusahaan

Sebutkan penyebab terjadinya perbedaan saldo kas di perusahaan dengan saldo kas menurut perusahaan tentu melibatkan rekening giro. Setara kas adalah seluruh investasi jangka pendek yang dimiliki perusahaan yang dapat dicairkan dengan cepat tanpa mengubah nilai dari investasi tersebut.

Jelaskan hal-hal yang menyebabkan perbedaan saldo kas perusahaan dan saldo kas di bank adalah perbedaan waktu pencatatan perusahaan dan waktu posting transaksi. Kekeliruan pencatatan yang dilakukan oleh perusahaan dapat dihindari dengan menerapkan sistem pengendalian internal kas.

Penyebab adanya perbedaan antara saldo kas menurut catatan perusahaan dengan catatan pihak bank terjadi ketika entitas menerbitkan cek atau giro untuk pembayaran. Jurnal penyesuaian rekonsiliasi bank hanya dilakukan pihak perusahaan dan tidak mengubah pencatatan yang ada direkening bank.

Baca Juga: Contoh Kasus Audit Kas Kecil

Kesalahan Pencatatan dalam Rekonsiliasi Bank

Kesalahan pencatatan dalam rekonsiliasi bank terjadi karena entitas menyerahkan proses penerimaan kas dan pengeluaran kas kepada pihak kasir. Tujuan pemeriksaan kas dan setara kas adalah memastikan jumlah kas yang dilaporkan pada laporan posisi keuangan sesuai dengan keadaan yang sebenarnya di perusahaan.

Prosedur audit pemeriksaan kas dan setara kas melibatkan proses rekonsikaisi bank. Rekonsiliasi bank dilakukan oleh klien, auditor bertanggungjawab untuk memeriksa kebenaran prosedur rekonsiliasi bank. Pembuatan jurnal audit adjustment harus didasarkan bukti transaksi yang didapatkan akuntan publik.

Prosedur audit rekonsiliasi bank melibatkan kertas kerja pemeriksaan. Contoh kkp kas dan setara kas harus dilakukan footing and cross footing yang dilakukan untuk pemeriksaan terhadap outstanding check yang telah dikeluarkan perusahaan sebagai metode pembayaran tagihannya.

Baca Juga: Apa itu Audit Adjustment

Contoh Kasus Pemeriksaan Rekening Giro Bank dan Tabungan

Contoh kasus pemeriksaan rekening giro bank dan tabungan dapat dilakukan dengan menggunakan metode rekonsiliasi bank. Pengertian rekonsiliasi bank adalah proses membandingkan saldo kas menurut pencatatan perusahaan dan saldo kas menurut pencatatan perbankan untuk menunjukkan saldo sebenarnya.

Pemeriksaan kas dan setara kas menganjurkan perusahaan menerapkan sistem pengendalian internal. Ruang lingkup pemeriksaan kas dan setara kas adalah seluruh aktiva yang digunakan untuk melakukan pembayaran tagihan dan penerimaan kas dari tagihan yang diterbitkan kepada pelanggan.

Contoh soal rekonsiliasi bank perusahaan rahayu dan jawabannya dilaporkan sebesar Rp 58.000.000. Berdasarkan temuan audit menunjukkan bahwa perusahaan melakukan kesalahan pembuatan cek untuk pembayaran sebesar Rp 10.000.000 yang dicatat terlalu tinggi. Bagaimana prosedur audit kas dan setara kas yang dilakukan?

TanggalKeterangan Debit Kredit
31/12/2021Kas Rp 10.000.000
Hutang Usaha Rp 10.000.000

Baca Juga: Pemeriksaan atas Perkiraan Laba Rugi

Demikian contoh soal audit pemeriksaan rekonsiliasi bank akuntansi keuangan menengah. Pemeriksaan kas dan setara kas menganjurkan perusahaan menerapkan sistem pengendalian internal mengingat akun kas merupakan akun yang likuid dan mudah diselewengkan apabila tidak dilakukan pencegahan.

0 Response to "Contoh Soal Audit Pemeriksaan Rekonsiliasi Bank"

Post a Comment

Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel