Langkah-Langkah Mengatur Termin pada Myob Accounting
Langkah-langkah mengatur termin pada myob accounting berarti perusahaan ingin memastikan jatuh tempo pembelian dan penjualan yang harus diterimanya. Pembelian barang dagang yang dibeli dengan syarat pembayaran 2/10 n/30 atau 3/10 n/30 harus dicatat pada jurnal umum atau jurnal pengeluaran kas.
Cara mengatur termin pembelian dan penjualan di program myob accounting seharusnya menjadi dasar bagi akuntan dalam menentukan tingkat pertimbangan penjualan kredit. Kelebihan penjualan kredit adalah meningkatkan omzet perusahaan ditahun berjalan walaupun pembayaran atas penyerahan barang belum diterima.
Cara mengisi termin pembayaran pada program myob accounting seharusnya menjadi dasar pembagian laba rugi persekutuan. Termin n/30 pada myob artinya entitas akan menerima pembayaran maksimal 30 hari dari tanggal penyerahan barang kena pajak atau jasa kena pajak perusahaan tersebut.
Pengertian dan Cara Membuat Termin
Pengertian termin pembayaran adalah batas waktu perusahaan harus menerima dan membayarkan tagihan yang telah dikirimkan atas terjadinya penyerahan barang dan jasa di masa lalu. Penjualan kredit harus diotorisasi agar peluang terjadinya analisis piutang tak tertagih tidak perlu diberikan cadangan kerugian piutang.
Cara membuat termin penjualan dan termin pembelian hendaknya dilakukan agar perusahaan memperoleh dana kas. Aliran kas terdiri dari arus kas operasional, arus kas investasi dan arus kas pendanaan sehingga memastikan bahwa perusahaan tidak kekurangan kas sebagai metode pembayaran yang paling likuid.
Pengertian termin pembayaran dan cara membuat termin pembelian penjualan hendaknya menunggu keputusan dari direktur utama atau pihak yang berwenang. Denda keterlambatan pembayaran piutang dan hutang perusahaan sebaiknya dihindari agar dapat dijadikan kredit pajak penghasilan badan.
Baca Juga: Contoh Kasus Rekonsiliasi Bank dan Jurnal Penyesuaiannya
Contoh Soal Syarat Pembayaran 2/15 n/30
Contoh soal syarat pembayaran 2/15 n/30 artinya perusahaan akan memberikan diskon sebesar 2% apabila pelanggan membayarkan tagihan dalam waktu 15 hari dan batas waktu pembayarannya adalah 30 hari sejak invoice diberikan oleh entitas kepada pelanggan atau supplier.
Syarat pembayaran terdiri dari berbagai macam seperti 2/10 n/30, 3/10 n/30 bahkan 2/15 n/30. Otoritasi penjualan kredit hendaknya diberlakukan agar menghindari kerugian akibat piutang yang tidak dapat dibayarkan oleh lawan transaksi. Termin adalah waktu dimana perusahaan harus membayarkan tagihan.
Contoh soal syarat pembayaran 2/10 n/30, 3/10 n/30 bahkan 2/15 n/30 terjadi pada PT Masraffi yang menjual barang dagang dengan syarat 2/15 n/30 sebanyak Rp 900.000. Pada hari ke sebelas, Pelanggan membayarkan tagihan dan memperoleh potongan sebanyak Rp 1800. Jurnal pembayaran tagihan dan potongan harga adalah.
Tanggal | Keterangan | Debit | Kredit |
12/05/2021 | Kas | Rp 898.200 | |
Potongan Penjualan | Rp 1.800 | ||
Piutang Dagang | Rp 900.000 |
Baca Juga: Cara Mengatur Preferance di Myob Accounting
Langkah-Langkah Mengatur Termin pada Myob Accounting
Langkah-langkah mengatur termin pada myob accounting berguna sebagai informasi tambahan tentang kapan waktu perusahaan harus melakukan penagihan dan pembayaran kepada pihak ketiga. Pengertian termin menurut para ahli adalah batas akhir pembayaran atas pesanan yang telah diberikan pihak ketiga.
Bagaimana cara mengatur termin pada aplikasi myob bergantung pada keputusan direktur tentang pemberian kebijakan penjualan kredit. Termin pembayaran harus ditetapkan guna menghindari kemungkinan adanya piutang tak tertagihkan yang harus ditanggung perusahaan.
Langkah-langkah mengisi termin pembayaran pada program myob accounting dapat dilakukan melalui modul puchases atau sales. OEM singkatan dari End of Mouth artinya batas waktu pembayaran hanya sampai akhir bulan pada saat barang diberikan kepada pelanggan. Cara mengisi termin myob sebagai berikut:
- Pada modul Purchases pilih Purchases Register
- Pilih Menu Terms
- Masukan termin pembelian dan termin pembayaran sesuai kebijakan perusahaan
Demikian cara mengisi termin pembayaran pembelian dan penjualan pada software myob accounting. Langkah-langkah mengatur termin harus disesuaikan kebijakan penjualan kredit yang diterima dan dilaksakan atas transaksi yang terjadi di perusahaan.
0 Response to "Langkah-Langkah Mengatur Termin pada Myob Accounting"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi