Contoh Soal dan Cara Menghitung Rekonsiliasi Bank
Konten [Tampil]
Contoh soal rekonsiliasi bank 2 kolom beserta jawabannya sering dicari oleh banyak orang, sebab hal ini dikarenakan perusahaan lebih banyak menggunakan rekonsiliasi 2 kolom dibandingkan 4 kolom.
Contoh Soal dan Cara Menghitung Rekonsiliasi Bank
Pengertian Rekonsiliasi Bank
Pengertian rekonsiliasi bank adalah sebuah proses untuk mencari tahu penyebab perbedaan antara saldo giro yang tercantum dalam laporan bank dengan saldo giro yang telah dicatat dalam buku besar.Contoh soal rekonsiliasi bank dan pembahasannya akan menyebabkan kita mengetahui perbedaan laporan dari pihak bank dan pihak pemegang rekening giro.
Beberapa penyebab saldo rekonsiliasi bank berbeda antara pihak perusahaan berdasarkan buku beserta laporan rekening koran yakni;
- Perbedaan waktu pencatatan pada bank dan pemegang rekening giro.
- Kesalahan pencatatan yang telah dilakukan.
Baca Juga: Akuntansi Pendirian Firma yang Anggotanya Tidak Mempunyai Usaha
Kesalahan Pencatatan Rekonsiliasi Bank
Kesalahan pencatatan dalam rekonsiliasi bank akan menyebabkan saldo diantara pihak bank dan pihak perusahaan berbeda, hal ini akan menyebabkan saldo tidak balance diantara kedua pihak dan tidak sinkronisasi ya.Contoh soal rekonsiliasi bank kesalahan pencatatan sering dilakukan oleh salah satu pihak, hal ini disebabkan semakin banyaknya transaksi dan efek dari sifat manusiawi.
Baca Juga: Akuntansi Pendirian Firma untuk Anggota yang Telah Memiliki Usaha
Prosedur Rekonsiliasi Bank
Prosedur rekonsiliasi bank akan dilakukan oleh pihak yang tidak terlibat dalam transaksi kas, hal ini disebabkan perusahaan menerapkan sistem pengendalian internal yang baik.Proses rekonsiliasi bank akan memunculkan beberapa istilah antara lain check kosong, outstanding check, cek ditempat. Berikut ini adalah penjelasan masing-masing istilah.
Pengertian Check Kosong
Check kosong adalah sebuah pembayaran yang telah dilakukan oleh pembeli akan tetapi saldo rekening bank pembeli tidak cukup untuk melakukan pembayaran terhadap barang yang telah dibelinya.Check kosong akan langsung mengurangi jumlah kas yang terdapat di perusahaan sehingga perusahaan harus meminta lagi pembayaran kepada pembeli dan melakukan pemblokiran nomer check tersebut.
Pengertian Outstanding Check
Pengertian outstanding check merupakan check yang sudah dikeluarkan perusahaan akan tetapi pembeli belum melakukan penarikan terhadap check yang telah dibayarkan ke perusahaan tersebut.Outstanding check adalah salah satu item dari contoh soal rekonsiliasi bank dikarenakan hal ini akan mengurangkan saldo giro dari bank sendiri.
Baca Juga: Pengertian Wesel ~ Definisi, Syarat dan Perbedaan dalam Akuntansi
Tahap-Tahap Rekonsiliasi Bank
Berdasarkan contoh soal rekonsiliasi bank 2 kolom beserta pembahasannya dapat disimpulkan bahwa tahap-tahap rekonsiliasi bank antara lain:- Pertama, mulai dengan mencantumkan saldo dalam laporan bank dan salso yang tercantum pada rekening kas perusahaan atau sering disebut dengan saldo per buku.
- Tambahkan atau kurangkan saldo per bank sesuai kepemilikan kas sebenarnya antara lain Tambahkan setoran dalam perjalanan dan Kurangkan check dala perjalanan.
- Tambahkan atau kurangkan saldo per buku sesuai kepemilikan giro bank antara lain Tambahkan saldo per buku yang disebabkan oleh adanya penerimaan kas langsung melalui bank serta pendapatan bunga dan Kurangkan saldo per buku yang dikarenakan adanya biaya administrasi bank dan biaya pencetakan check.
- Kemudian anda dapat menghitung saldo per bank dan saldo per buku.
- Buat jurnal penyesuaian yang disebabkan adanya rekonsiliasi bank.
Baca Juga: Laporan Arus Kas ~ Pengertian, Kegunaan, Klasifikasi dan Format Laporan
Contoh Soal Rekonsiliasi Bank
Contoh soal dan rekonsiliasi bank pt abc dan pembahasannya yang telah terjadi pada tanggal 31 juli 2020 sebagai berikut ini.- Saldo rekening kas berdasarkan laporan bank adala Rp 18.642.280
- Saldo Per buku adalah Rp 16.469.140
- Sebuah setoran sebesar Rp 2.612.450 selum dicatat bank sampai tanggal 4 Agustus 2020.
- Biaya administrasi bank sebesar Rp 11.400 belum dicatat perusahaan.
- Sebuah cek yang telah diterima dikembalikan bank karena tidak ada dananya sebesar Rp 319.000
- Cek yang telah ditarik tetapi belum diuangkan adalah Rp 2.356.990.
- Cek telah keliru dicatat senilai Rp 178.000 tetapi dicatat pada pembukuan perusahaan sebesar Rp 187.000
- Bank telah menagih piutang wesel Rp 3.100.000 dan biaya bunga Rp 100.000 yang belum dicatat oleh perusahaan.
- Bank telah keliru membebankan cek PT ACB ke rekeking PT ABC sebesar Rp 350.000
Baca Juga: Contoh dan Cara Menghitung Nilai Residu Suatu Barang
Cara Menghitung Rekonsiliasi Bank
Contoh soal rekonsiliasi bank 4 kolom yang dapat dibuat berdasarkan cara menghitung rekonsiliasi bank sebagai berikut ini.Demikianlah Contoh Soal dan Cara Menghitung Rekonsiliasi Bank semoga anda paham ya
0 Response to "Contoh Soal dan Cara Menghitung Rekonsiliasi Bank"
Post a Comment
Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi